Thursday, May 27, 2010

Siapa yang tidak ingin?

siapa yang tidak ingin sukses?
siapa yang tidak ingin punya banyak uang?
siapa yang tidak ingin jadi orang terkenal?
siapa yang tidak ingin karyanya dipuji orang lain?
siapa yang tidak ingin punya wajah rupawan?
siapa yang tidak ingin punya tubuh ideal?
siapa yang tidak ingin mendapatkan apa yang diinginkan?
siapa yang tidak ingin punya reputasi baik?
siapa yang tidak ingin dicintai banyak orang?
siapa yang tidak ingin punya banyak prestasi?
siapa yang tidak ingin jadi yang nomor 1?
siapa yang tidak ingin terlihat paling baik?

NO ONE

tapi apa masih ingin kalau semua itu ditempuh dengan menghalalkan cara apapun

tidak sesuai kata hati
tidak sesuai ajaran orangtua sejak kecil
tidak sesuai perintah Tuhan

dan malah menjadikan kita manusia palsu
.
.
.
itu memang pilihan
dan justru karena itu pilihan,
why should we choose the dark way?

1 comments:

Dorothy Souhuwat said...

hemmm,,aku hanya mau follow fashion blogger yang aku suka nieh..hehehhehe...
maap yachh...kita exchange link aja gimana??